Program Superqurban

Zakat

Zakat dari segi istilah adalah harta tertentu yang wajib dikeluarkan oleh orang yang beragama Islam dan diberikan kepada golongan yang berhak menerimanya (fakir miskin dan sebagainya). Zakat dari segi bahasa berarti ‘bersih’, ‘suci’, ‘subur’, ‘berkat’ dan ‘berkembang’. Menurut ketentuan yang telah ditetapkan oleh syariat Islam. Zakat merupakan rukun ketiga dari rukun Islam.

Wakaf

Wakaf uang artinya mewakafkan uang berupa rupiah untuk dikelola secara produktif. Objek wakaf di sini adalah uang yang harus diproduktifkan dan memberi manfaat bagi mauquf alaih (penerima wakaf). Misalnya uang wakaf digunakan untuk membeli sukuk syariah, keuntungannya dapat diberikan kepada penerima manfaat.

Sedekah

Sedekah atau shadaqah adalah mengamalkan atau menginfakan harta di jalan Allah, sedekah merupakan amalan yang dicintai Allah SWT. Peluang untuk terus bersedekah bersama Rumah Zakat, berikan donasi terbaik Anda untuk saudara-saudara kita yang membutuhkan diseluruh penjuru negeri.

Zakat Fitrah

Nawaitu an uhrija zakat fitri anna wa an jami i maa yalzamuni nafqu tuhun syiar a an far dzolillahi ta ala.

**Tunaikan Kewajiban Zakat Fitrah Lebih Awal.

Ramadhan

Siapa memberi makan orang yang berpuasa, maka baginya pahala seperti orang yang berpuasa tersebut, tanpa mengurangi pahala orang yang berpuasa itu sedikit pun (HR Tirmidzi).

Sembako

Barangsiapa yg memberi makan kepada seorang mukmin, sehingga dapat mengenyangkannya dari kelaparan, maka Allah akan memasukkannya ke dalam salah satu pintu surga yang tidak dimasuki oleh orang lain kecuali oleh orang-orang sepertinya. (HR. Thabrani)

Superqurban Kambing Kornet

Dengan Superqurban, kambing qurban yang telah di sembelih secara syariah kemudian di olah menjadi kornet yang tahan hingga 3 tahun, sehingga pendistribusiannya pun bisa sampai pelosok.

Superqurban Sapi Kornet

Dengan Superqurban, sapi qurban yang telah di sembelih secara syariah kemudian di olah menjadi rendang yang tahan hingga 3 tahun, sehingga pendistribusiannya pun bisa sampai pelosok.

Superqurban 1/7 Sapi Kornet

Dengan Superqurban, sapi qurban yang telah di sembelih secara syariah kemudian di olah menjadi rendang yang tahan hingga 3 tahun, sehingga pendistribusiannya pun bisa sampai pelosok.

Superqurban Kambing Rendang

Dengan Superqurban, kambing qurban yang telah di sembelih secara syariah kemudian di olah menjadi rendang yang tahan hingga 2 tahun, sehingga pendistribusiannya pun bisa sampai pelosok.

Superqurban Sapi Rendang

Dengan Superqurban, Sapi qurban yang telah di sembelih secara syariah kemudian di olah menjadi rendang yang tahan hingga 2 tahun, sehingga pendistribusiannya pun bisa sampai pelosok.

Superqurban 1/7 Sapi Rendang

Dengan Superqurban, Sapi qurban yang telah di sembelih secara syariah kemudian di olah menjadi rendang yang tahan hingga 2 tahun, sehingga pendistribusiannya pun bisa sampai pelosok.

Program Desaku Berqurban

Desaku Berqurban Kambing

Desaku Berqurban adalah program ibadah qurban untuk disalurkan ke desa-desa dari Aceh hingga papua yang minin penyembelihan hewan qurban. Kambing berasal dari peternak desa sebagai bagian implementasi pemberdayaan warga desa. Tahun ini Desaku berqurban bisa menjadi pilihan qurban Anda.

Desaku Berqurban Sapi

Desaku Berqurban adalah program ibadah qurban untuk disalurkan ke desa-desa dari Aceh hingga papua yang minin penyembelihan hewan qurban. Sapi qurban berasal dari peternak desa sebagai bagian implementasi pemberdayaan warga desa. Tahun ini Desaku berqurban bisa menjadi pilihan qurban Anda.

Desaku Berqurban 1/7 Sapi

Desaku Berqurban adalah program ibadah qurban untuk disalurkan ke desa-desa dari Aceh hingga papua yang minin penyembelihan hewan qurban. Sapi qurban berasal dari peternak desa sebagai bagian implementasi pemberdayaan warga desa. Tahun ini Desaku berqurban bisa menjadi pilihan qurban Anda.

Qurban 1/7 Sapi Tongseng

Superqurban adalah Optimalisasi daging qurban yang diolah menjadi cadangan pangan dari protein hewani bagi masyarakat Desa Berdaya di 34 Provinsi berupa daging kaleng diolah menjadi kornet, rendang atau tongseng.

Desaku Berqurban 1/7 Sapi

Desaku Berqurban adalah program ibadah qurban untuk disalurkan ke desa-desa dari Aceh hingga papua yang minin penyembelihan hewan qurban. Hewan qurban berasal dari peternak desa sebagai bagian implementasi pemberdayaan warga desa.

Qurban Kambing Kornet

Superqurban adalah Optimalisasi daging qurban yang diolah menjadi cadangan pangan dari protein hewani bagi masyarakat Desa Berdaya di 34 Provinsi berupa daging kaleng diolah menjadi kornet, rendang atau tongseng.

KANTOR PUSAT

Jl. Turangga No. 33 Bandung
Call Center :
0804 100 1000
WA/SMS Center :
0815 7300 1555

KONFIRMASI DONASI

HP : 085722054246
Email: 
[email protected]

Open chat
Assalamualaikum Sahabat,
Silakan konfirmasi donasi Anda disini 😊