Program Rumah Zakat

Ramadhan

SCROLL
UNTUK
EXPLORASI

Apa Itu Program Ramadhan?

Ramadhan adalah bulan berkah, bulan yang ditunggu oleh semua umat Islam. Dalam bulan istimewa ini, ada banyak kebaikan yang bisa dilakukan karena momentum puasa di bulan Ramadhan merupakan media pendidikan bagi umat Islam untuk berlatih empati dan berbagi. Oleh karena itu Rumah Zakat memfasilitasi para donatur untuk Berbagi di bulan ramadhan dengan program istimewa antara lain Infak Sembako Keluarga, Berbagi Ifthar, Berbagi Takjil, Infak Sajadah Masjid dan Syiar Quran, Ramadhan Bebas Hutang.

Ilustrasi keharmonisan suami dan istri

Rahasia Rumah Tangga Harmonis, Amalan Agar Pasangan Selalu Setia

Setiap pasangan tentu mendambakan rahasia rumah tangga harmonis yang bisa membuat hubungan tetap kuat, bahagia, dan saling setia. Dalam Islam, keharmonisan tidak hanya hadir dari kecocokan, tetapi...
Ilustrasi keluarga sedang membaca doa makan

Inilah Doa Makan Sebelum dan Sesudah yang Dianjurkan Rasulullah SAW

Dalam Islam, makan bukan hanya soal memenuhi kebutuhan fisik, tetapi juga ibadah yang menghadirkan keberkahan. Rasulullah SAW mengajarkan umatnya untuk memulai dan mengakhiri makan dengan doa agar...
doa saat bencana alam

Doa Saat Terjadi Bencana Alam: Panduan Lengkap Sesuai Sunnah

Musim bencana sering datang tanpa permisi. Kadang tiba-tiba langit terasa berat, hujan turun berkepanjangan, atau berita tentang gempa dan erupsi masuk beruntun. Di momen seperti itu, hati manusia...

Sebaran Penerima Manfaat

 

Dalam implementasinya Rumah Zakat memiliki wilayah dan komunitas binaan di 74 kota dan 216 kabupaten di Indonesia bernama Desa Berdaya yang memiliki SDM fasilitator khusus di setiap wilayahnya. Kini terdapat 1.736 wilayah Desa Berdaya di Indonesia